Nokia Lumia 520 merupakan pendatang terbaru dalam keluarga Windows Phone 8
dari Nokia yang diumumkan di MWC 2013 bersamaan dengan Nokia Lumia 720
kakaknya. Lumia 520 ini memiliki spesifikasi kurang lebih sama, hanya
beda ukuran layar dan besar sensor resolusi kamera belakang, di mana
layar pada Nokia Lumia 520 berukuran 4 inci dengan kamera 5Mp sedang
Lumia 720 memiliki layar 4.3 inci dengan resolusi kamera belakang 6.7
mpx.
Selain itu Lumia 520 memiliki kapasitas batere lebih rendah yaitu 1.430 mAH dibanding kakaknya Nokia Lumia 720 yang dibekali batere 2000 mAH. Lumia 520 memiliki tubuh slim dengan pilihan warna-warni modis yang cerah.
Berikut Cuplikan Video mengenai Nokia Lumia 520
Harga Nokia Lumia 520 diperkirakan kurang lebih 183 USD atau 1.8 jutaan rupiah.Tentu dengan mahalnya Handphone ini pasti kualitas barangnya bisa terjamin dan dapat kita bayangkan betapa hebatnya teknologi Handphone ini...
Spesifikasi Nokia Lumia 520 :- Operating System: Windows Phone 8
- Networks: WCDMA 900/2100, 850/1900/2100, GSM/EDGE 850/900/1800/1900
- Speed: 3G HSPA+ (21Mbps)
- Memory: 512 MB RAM, 8 GB mass memory, support for microSD cards up to 64GB, 7GB free SkyDrive storage
- Display: 4” IPS LCD WVGA (800 x 480 pixels) 16M colors,
2D hardened glass, super sensitive touch for fingernail and glove use - Processor: 1 GHz Dual Core Snapdragon™
- Camera: 5Mpix autofocus, video recording HD 720p 30fps
- Size: 119.9 x 64 x 9.9 mm* (*volume thickness)
- Weight: 124g
- Connectivity: WLAN IEEE802.11 b/g/n, Bluetooth 3.0, Integrated A-GPS, 3.5 mm audio connector, Micro USB with charging, USB 2.0 High Speed
- Battery: 1430mAh
- Audio: single digital microphone, 3.5mm AV connector, MP3 player
- Colours: Yellow, red, cyan, white and black
Operating times
- Talk time: up to 9.6 hours (on 3G)
- Standby time: up to 360 hours